

Proses Data Akuisisi
Kegiatan drone mapping dapat memberikan hasil yang baik (survey grade result) bila tahapan persiapan dan akuisisi dilakukan dengan optimal. Pengenalan komponen alat, proses kalibrasi dan pembuatan rencana jalur terbang adalah beberapa informasi yang dapat diketahui bila Parakanca menyimak video yang akan kami posting di minggu ini.